Senin, 06 Juli 2015

Daftar Harga Stabilizer Listrik Yang Bagus

Daftar Harga Stabilizer Listrik Yang Bagus
Ilustrasi Stabilizer

Stabilizer listrik berfungsi untuk menjaga agar tegangan arus listrik pada sebuah saluran listrik tetap menjadi normal atau stabil. Arus listrik yang stabil sangat dibutuhkan untuk menjaga perangkat elektronik agar tidak rusak dan bekerja dengan normal. Di Ralali tersedia berbagai tipe stabilizer dengan harga stabilizer yang terjangkau dan bersahabat, sesuai dengan kualitasnya. Berikut akan dijelaskan mengenai daftar harga stabilizer listrik dari brand Firman dan Krisbow.

Daftar Harga Stabilizer Listrik

1.      FIRMAN SVC1000VA Stabilizer 1 Phase                                        (Rp 813.300)*
2.      FIRMAN SVC1500VA Stabilizer 1 Phase                                        (Rp 913.900)*
3.      FIRMAN SVC2000VA Stabilizer 1 Phase                                        (Rp 1.296.400)*
4.      FIRMAN SVC3000VA Stabilizer 1 Phase                                        (Rp 1.554.100)*
5.      FIRMAN SVC500VA Stabilizer 1 Phase                                          (Rp 503.300)*
6.      FIRMAN SVC5KVA Stabilizer 1 Phase 5000 Watt / VA                 (Rp 3.301.300)*
7.      KRISBOW KW2001214 Analog Stabilizer 0.5KVA 1PH                (Rp 433.500)*
8.      KRISBOW KW2001220 Analog Voltage Regulator 1KVA             (Rp 530.000)*

*Harga saat ini dan dapat berubah sewaktu-waktu

Stabilizer listrik sangat diperlukan pada instalasi listrik suatu bangunan karena tegangan arus listrik yang tidak stabil akan mengganggu kemampuan kerja suatu alat elektronik, seperti peralatan rumah tangga, televisi, kulkas, pendingin ruangan akan mengalami penurunan kualitas kerjanya apabila arus listrik tidak stabil. Dengan adanya stabilizer beberapa tempat penting seperti peralatan laboratorium serta perangkat komunikasi dapat bekerja dengan maksimal dan tanpa ada gangguan yang dapat merugikan banyak orang.
Baca Juga : Pengertian Power Supply
Untuk mengetahui tegangan listrik suatu instalasi cukup atau tidak dapat melakukan tes voltage. Jika dari hasil tes berada di bawah 200 V maka diwajibkan untuk memakai stabilizer listrik agar tegangan listrik dapat stabil dan kembali normal.

Demikian ulasan kali ini yang membahas mengenai daftar harga stabilizer listrik yang bagus dan berkualitas. Di toko online Ralali, tersedia beberapa jenis stabilizer listrik dengan disertai informasi fitur, spesifikasi dan daftar harga stabilizer yang sangat bersahabat. Firman dan Krisbow merupakan dua brand atau merek yang didistribusikan oleh Ralali. Kedua brand telah dikenal oleh banyak kalangan sebagai penghasil produk bermutu di Indonesia bahkan dunia. Telah banyak pengguna yang merekomendasikan karena selain kualitasnya juga harga stabilizer yang cukup terjangkau.


Semoga informasi artikel yang membahas mengenai daftar harga stabilizer listrik ini dapat memberikan manfaat serta berguna bagi Anda yang sedang mencari stabilizer listrik yang bagus.

1 komentar: